Modul Sales
Sales atau disebut juga Penjualan adalah aktivitas atau bisnis menjual produk atau jasa. Dalam proses penjualan, penjual atau penyedia barang dan jasa memberikan kepemilikan suatu komoditas kepada pembeli untuk suatu harga tertentu. Pada PT Teratai Jaya ini, saya sebagai Sales akan melakukan penjualan yaitu jasa pengembangan SDM (Pendidikan Sekolah SMP) dengan paket-paket tertentu.
Paket yang ditawarkan antara lain:
- Paket Kelas 1 SMP
- Paket Kelas 2 SMP
- Paket Kelas 3 SMP
- Paket Home Schooling 1
- Paket Home Schooling 2
- Paket Home Schooling 3